Minggu, 21 November 2010

Evaluasi Sem Gasal RAB 1

SOAL TES EVALUSI SEMESTER GASAL

Mata Pelajaran : Rencana Anggaran Biaya (RAB)

Kelas/Semester : 11 TKBB/3

Alokasi Waktu : 3 Jam Pelajaran @ 45 Menit

Standar Kompetensi : Menyusun Rencana Aggaran Biaya (RAB)

Kompetensi Dasar : 1. Menyusun Harga Satuan Pekerjaan konstruksi gedung,

: bangunan air, jalan dan jembatan

: 2. Menghitung Volume pekerjaan konstruksi gedung,

bangunan air, jalan dan jembatan

: 3. Menyusun RAB Pek. konstruksi gedung, bangunan air,

: jalan dan jembatan

PETUNJUK UMUM :

Kerjakan soal dibawah ini sesuai format yang ditentukan.

1. Hitunglah volume kebutuhan bahan.

2. Menyusun analisa harga satuan pekerjaan.

3. Menyusun Rencana Anggaran Biaya RAB pekerjaan.

(Gambar Terlampir)

KRITERIA PENILAIAN

NO

Uraian

Penilaian Maksimum

1

MenghitungVolume kebutuhan bahan

40

2

Menyusun analisa harga satuan pekerjaan

30

3

Menyusun Rencana Anggaran Biaya RAB pekerjaan

30

Jumlah Maksimum

100

Blora, 16 Nopember 2010

Guru Pengampu,

Drs. SLAMET PRIYATIN

131637778 NIP 19600827 198503 1 012

DAFTAR ANALISA

Kode

Koefisien

Satuan

Pekerjaan/Material

Harga HOK/

Bahan (Rp)

Harga

Semua (Rp)

Jumlah

Harga (Rp)

1

2

3

4

5

6=2x5

7=Σ6

RSNI

F.6.2

1M3

Pekerjaan kusen pintu dan jendela kayu kamper

1,2000

M3

Kayu kamper balok

6.500.000,00

7.800.000,00

1,2500

Kg

Paku

17.000,00

21.250,00

6,0000

Org/hr

Pekerja

20.000,00

120.000,00

18,0000

Org/hr

Tukang Kayu

25.000,00

450.000,00

2,0000

Org/hr

Kepala tukang kayu

30.000,00

60.000,00

0,3000

Org/hr

Mandor

32.000,00

9.600,00

8.460.850,00

RSNI.

F.6.6.b

1M2

Pekerjaan daun pintu dan jendela kaca kayu kamper

0,0240

M3

Kayu kamper per ram

6.500.000,00

156.000,00

0,3000

Kg

Lem Kayu

10.000,00

3.000,00

0,0800

Org/hr

Pekerja

20.000,00

1.600,00

2,0000

Org/hr

Tukang kayu

25.000,00

50.000,00

0,2000

Org/hr

Kepala Tukang

30.000,00

6.000,00

0,0400

Org/hr

Mandor

32.000,00

1.280,00

217.880,00

RSNI F.6.5.b

1 M2

Pekerjaan pintu panil kayu kamper

0,0400

M3

Kayu kamper papan

6.500.000,00

260.000,00

0,5000

Kg

Lem Kayu

10.000,00

5000

1,0000

Org/hr

Pekerja

20.000,00

20.000,00

2,5000

Org/hr

Tukang kayu

25.000,00

62.500,00

0,2500

Org/hr

Kepala tukang

30.000,00

7.500,00

0,0500

Org/hr

Mandor

32.000,00

1.600,00

356.600,00

RSNI F.6.10.b

1 M2

Pasang jalusi Kusen Kayu Kamfer

0,0600

M3

Kayu kamper ram

6.500.000,00

390.000,00

0,1500

Kg

Paku biasa 1/2"-1"

17.000,00

2.550,00

0,5000

Org/hr

Pekerja

20.000,00

10.000,00

2,0000

Org/hr

Tukang kayu

25.000,00

50.000,00

0,2000

Org/hr

Kepala Tukang

30.000,00

6.000,00

0,0250

Org/hr

Mandor

32.000,00

800,00

459.350,00

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)

NO

Uraian Pekerjaan

Volume

Sat

Analisa

Harga Sat. Pek.(Rp).

Jumlah Total

Pek

(Rp)

Jumlah Keseluruhan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar